Jumat, 26 November 2010

Pecinta Alam

pecinta alam: pecinta alam bukan hanya naik gunung/traking, lomba lintas alam, lomba panjat tebing. Tapi kenyataannya banyak yang salah pengertian akan pecinta alam. 
Pecinta alam sendiri mempunyai arti orang yang mencintai alam sekitar,cinta alam mulailah dari lilngkungan sekitar kita saja,apakah alam di lingkungan sekitar kita sudah baik? baik/tidaknya lingkungan sekitar kita dapat kita lihat pada kehidupan sehari-hari kita, apakah kita merasa sejuk,segar,tidak ada bencana,air mudah dicari?
jika semua itu sudah ada di sekitar anda, berarti lingkungan anda sudah cukup baik dan kita tinggal merawatnya saja. Akan tetapi membuat dan merawat lebih mudahan membuat. Jika lingkungan anda belum seperti di atas maka lebih baik kita melakukan penanaman pohon,ya setidaknya pohon mangga,bidara,atau buah2han lain yang cocok dengan lingkungan kita, maka kita akan dapat hasil yang double,sambil menyelam minum air itulah kata pepatah.
Ya kalau tentang traking, lomba lintas alam, panjat tebing itu memang bagian dari pecinta alam

Tidak ada komentar:

Posting Komentar